detikNews
Dijanjikan Dibawa ke Jakarta, Demo Buruh Selesai
Aksi demonstrasi sekitar tiga ribu buruh yang tergabung dalam SPN berakhir. Komisi E DPRD Jabar berjanji memfasilitasi pertemuan SPN dengan DPR RI.
Rabu, 30 Apr 2008 13:03 WIB







































