detikTravel
Beg-packing: Fenomena Mengamen Sampai Mengemis Demi Traveling
Kalau backpacking adalah liburan dengan cara hemat, ada lagi istilah beg-packing. Traveler mengamen sampai mengemis supaya bisa traveling di luar negeri.
Jumat, 22 Des 2017 13:50 WIB







































