Kembalinya Gareth Bale ke Real Madrid musim panas ini dispekulasikan turut memunculkan masalah, yang turut melibatkan tiga pemain asal Brasil di klub tersebut.
Stasiun TV Korea Selatan, MBC menjadi sorotan karena dinilai rasis. Netizen tak tinggal diam dengan cara MBC mengenalkan Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020.
Pemain Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, meredakan isu transfer ke Real Madrid. Dia mengungkap mimpi untuk menjuarai Liga Champions bersama Les Parisiens.
Walau keberhasilan lelang secara digital masih jadi tanda tanya, seorang fotografer berharap fotonya dapat menolong anak-anak Gaza yang dirundung konflik.
Bek top Prancis Raphael Varane segera berlabuh di Manchester United. Tapi menurut eks penggawa Inggris Danny Mills, Varane bukan pemain yang tepat untuk MU.
Presiden Atletico Madrid, Enrique Cerezo, optimistis pertukaran Antoine Griezmann-Saul Niguez terealiasi. Meski, banyak halangan transfer ini bisa terjadi.