Sebuah kisah tragis jadi salah satu yang terpopuler pekan ini. Pasien Corona meninggal gara-gara colokan ventilator dicabut untuk menyalakan pendingin ruangan.
Wakil Ketua Umum (Waketum) Partai Gerindra Arief Poyuono terancam sanksi dari Majelis Kehormatan DPP Gerindra karena pernyataannya soal 'PKI dimainkan kadrun'.