detikNews
Kisah Bocah Istimewa, Diprediksi Cuma Bertahan 3 Bulan Tapi Terus Hidup
Bocah Australia ini sangat istimewa. Saat lahir, para dokter telah memvonis bahwa usianya tak akan lebih dari 3 bulan. Namun dia terus bertahan hidup meski dengan kondisi memprihatinkan.
Rabu, 21 Mar 2012 11:40 WIB







































