detikNews
PDIP Luncurkan Rumah Perempuan
Keterwakilan kaum perempuan dalam politik merupakan tuntutan bagi partai-partai politik di Indonesia. Untuk itu, PDIP akan meluncurkan "Rumah Perempuan".
Minggu, 24 Agu 2008 23:06 WIB







































