Setelah selesai perhelatan Piala Presiden, Persib Bandung memutuskan untuk tidak langsung membubarkan tim. 'Maung Bandung' akan bertahan selama satu bulan ini dengan menggelar latihan, sambil menunggu turnamen-turnamen berikutnya.
Polisi mengamankan 1.191 orang--mayoritas remaja usia sekolah--karena bikin onar di Stadion GBK saat final Piala Presiden. Apa respons Mendikbud Anies Baswedan?
Sampah melimpah di seputaran Alun-Alun Bandung setelah bobotoh nobar laga final Piala Presiden 2015. Namun kini bersih karena sejak subuh petugas menyisirnya.
Perhelatan Piala Presiden 2015 mencapai puncaknya pada Minggu, 18 Oktober 2015, kemarin. Persib menang 2-0 atas Sriwijaya FC setelah sukses mengendalikan tempo permainan.
Kawasan Stadion GBK sudah kembali bersih dari sampah usai laga final Piala Presiden tadi malam. Ratusan petugas membersihkan puluhan ton sampah di GBK.