detikNews
Momen Penting Saat Mega Telepon Jokowi Soal Capres di Rumah Si Pitung
Gubernur DKI Joko Widodo akhirnya memastikan diri maju sebagai calon presiden dari PDI Perjuangan. Dia mengatakan kesiapan itu di rumah si Pitung setelah menerima telepon penting. Ini momennya.
Jumat, 14 Mar 2014 15:43 WIB







































