Jakarta Fair resmi dibuka oleh Presiden Jokowi. Pj Gubernur DKI, Heru Budi Hartono berharap gelaran ini akan meningkatkan pertumbuhan ekonomi nasional.
Pemerintah menargetkan pemindahan Aparatur Sipil Negara (ASN) ke Ibu Kota Nusantara (IKN) dilakukan pada bulan April 2025 atau setelah Lebaran tahun depan.
Presiden Jokowi meminta maaf atas kebijakan yang kurang berkenan saat kunjungan ke Pasar Kefamenanu, NTT. Dia juga mengecek harga barang pokok di pasar.