detikNews
Penangkapan Bambang Widjojanto Proses Hukum Super Cepat
Hanya butuh waktu beberapa hari saja, penangkapan terhadap Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto diproses penyidik Bareskrim Mabes Polri. Proses hukum ini dinilai super cepat.
Jumat, 23 Jan 2015 17:21 WIB







































