detikFinance
Indo Straits Tawarkan Saham Perdana Rp 950 per Lembar
Indo Straits menetapkan harga saham perdana Rp 950 dalam initial public offering (IPO) yang akan digelar pertengahan Juli 2011. Perseroan membidik dana Rp 95 miliar dari aksi korporasi ini.
Kamis, 30 Jun 2011 13:54 WIB







































