detikFinance
Kepemilikan Properti Oleh Orang Asing Bisa Picu Bubble
Sampai saat ini pemerintah belum memberikan lampu hijau bagi orang-orang asing memiliki properti di Indonesia. Jika diberikan kesempatan bagi orang asing justru akan memicu bubble.
Selasa, 05 Jun 2012 15:05 WIB







































