detikNews
Liku-liku Upaya Tommy Mencairkan Uang di BNP Paribas
BNP Paribas mulai menghambat pencairan uang Tommy pada Oktober 2002. BNP curiga setelah Tommy dipenjara dalam kasus pembunuhan hakim agung.
Selasa, 06 Mar 2007 08:26 WIB







































