detikHot
Lebaran, Jono 'GBS' Pilih Mudik ke Aceh daripada ke London
Bassis band Gugun Blues Shelter, Jonathan Amstrong atau yang akrab disapa Jono sudah menjadi mualaf selama 13 tahun. Ia pun juga menjalankan tradisi kala lebaran tiba.
Kamis, 18 Jul 2013 14:23 WIB







































