Kamu penggemar drama Korea Signal? tvN mengumumkan Signal kembali menyala setelah hampir satu dekade dinantikan penonton. Lee Je Hoon comeback untuk Signal 2.
Kang Tae Oh memulai comeback setelah menyelesaikan wajib militer. Sang aktor dipasangkan dengan Lee Sun Bin dalam drama komedi romantis, The Potato Lab.
Netflix punya drama Korea terbaru berjudul Karma yang tayang bulan depan! Diperankan oleh Park Hae Soo dan Shin Min Ah, drama ini mengangkat tema thriller.