Sejumlah pertandingan babak ketiga Piala FA 2024/2025 dijadwalkan untuk dimainkan pada hari Minggu (12/1/2025) malam. Termasuk Arsenal vs Manchester United.
Wesley Fofana, bek termahal Chelsea dengan harga 80 juta Euro, lebih banyak absen karena cedera. Sejak 2022, ia hanya tampil 32 kali dari 119 kemungkinan.