detikNews
Polda Metro Jaya Gelar Rekonstruksi Bom Kedubes Australia
Polda Metro Jaya akan menggelar rekonstruksi peledakan bom di depan kedubes Australia di Cikande, Serang, yang merupakan tempat awal perakitan bom.
Sabtu, 18 Des 2004 07:00 WIB







































