detikNews
Pertanyakan Pemeriksaan Banggar ke KPK, DPR Lakukan Intervensi
Janji tinggal janji. Ternyata pimpinan DPR melanggar aturan. Rapat konsultasi yang pada mulanya hanya berniat melakukan koordinasi saja, ternyata melakukan intervensi. Loh!
Senin, 03 Okt 2011 16:16 WIB







































