detikNews
Wamenhub: Titik-titik Kemacetan di Pantura Masih Klasik
Pada H-5 lebaran, volume kendaraan di Pantai Utara (Pantura) beranjak naik. Wamenhub Bambang Susantono berpendapat selama belum ada tol Cikampek-Palimanan maka masalah kemacetan di Pantura masih klasik.
Sabtu, 03 Agu 2013 10:38 WIB







































