Surabaya kembali menggelar CFD di Jalan Tunjungan dan Jalan Darmo mulai 22 Mei besok. Bila Ramadan lalu digelar sore, kali ini kembali digelar Minggu pagi.
Pemerintah berencana mengganti sistem pembayaran kartu tol dengan teknologi Multi Lane Free Flow (MLFF). Uji coba penggunaannya bakal dilaksanakan akhir 2022.