Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dikabarkan menambah kepemilikan saham di PT Delta Djakarta Tbk (DLTA). Hal itu kemudian dibantah oleh Pemprov DKI Jakarta.
Ketua Persekutuan Gereja Indonesia (PGI) Jateng menilai UU harus untuk kepentingan masyarakat, bukan menyusahkan apalagi untuk kepentingan pihak tertentu.
Komisi II DPR telah membentuk tim penyelesaian sengketa pertanahan. Tim sengketa pertanahan ini nantinya akan ikut membahas polemik lahan Markaz Syariah.
Anggota Komisi I DPR RI, Syaifullah Tamliha, menilai semestinya pemerintah Malaysia bisa mengungkap pelaku parodi lagu 'Indonesia Raya' di tengah era digital.
PDIP masih jadi partai dominan di survei Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC). Gerindra dan Golkar menyusul di belakang 'si banteng moncong putih'.