Aksi bela Palestina melakukan long march dari Gedung Sate menuju Gedung Merdeka, Kota Bandung, Sabtu (22/5). Ribuan orang tumpah ruah di jalanan Kota Kembang.
Pemotor berboncengan sambil mengibarkan bendera Bintang Kejora viral di media sosial. Disebut-sebut peristiwa tersebut berlokasi di Cililitan, Jakarta Timur.
Sejumlah kader Partai Demokrat melakukan aksi bakar atribut di kantor DPD Partai Demokrat Riau. Aksi itu dilakukan karena kecewa terhadap sang ketum, AHY.
TNI AL diterpa isu miring. Perwiranya dikabarkan menerima uang Rp 4,2 miliar dari kapal-kapal asing yang ditahan. Laksamana Yudo menantang isu itu dibuktikan.
Ratusan massa buruh mulai berdatangan di Gedung Negara Grahadi Surabaya. Nantinya ada puluhan ribu buruh yang datang dengan tuntutan memperjuangkan UMK 2022.