detikHot
Demi Renovasi Restoran, Lukisan Picasso Bakal Dihancurkan
Lukisan setinggi 5,8 meter itu menggambarkan seseorang yang menghadap arena adu banteng. Dipajang sejak 1959, lukisan itu dijuluki sebagai 'Picasso Alley'.
Kamis, 03 Apr 2014 10:47 WIB







































