detikNews
Pengacara Sebut Kasus Tipu Gelap Dhani Hanya Miss Komunikasi
Pengacara Ahmad Dhani menyebut kasus penipuan dan penggelapan ini bukanlah kasus pidana. Melainkan miss komunikasi yang terjadi antara pelapor dan terlapor.
Rabu, 24 Okt 2018 18:57 WIB







































