Kesehatan KH Hasyim Muzadi kembali menurun. Anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres) ini harus menjalani istirahat total di kediamannnya di Malang.
Cita-cita Wali Kota Tri Rismaharini menjadikan kawasan Bulak sebagai destinasi wisata terus dilakukan. Yang terbaru, akan ada spot foto sunrise baru di Bulak.
Bali mencuri hati Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz Al Saud dan rombongan. Liburan yang sedianya dijadwalkan sampai 9 Maret, ditambah 3 hari hingga 12 Maret.
Pemerintah berencana untuk berinvestasi di Oman. Ini seiring dengan pertemuan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) dengan Sultan Oman, Qaboos bin Said al Said.
JK kembali menggelar rapat koordinasi Asian Games 2018 dengan pihak-pihak terkait. Pemerintah mengindikasikan adanya pemotongan anggaran demi efisiensi.