Politisi senior Mahfud MD aktif membagikan aktivitasnya di Twitter. Soal kulineran, ia mengungkap momen sarapannya hingga makanan favorit kala di Padang.
BPN Prabowo-Sandi menilai tidak seharusnya Ma'ruf Amin mengatakan 'orang Sunda harus pilih orang Sunda'. BPN membandingkan capres-cawapres yang diusungnya.
Keluarga Sigar dari ibunda capres Prabowo Subianto, Dora Marie Sigar, mendukung capres Jokowi. Jauh sebelumnya, Jokowi juga mendapat dukungan dari keluarga Uno.