Laga Arema FC vs Persib Bandung akan digelar di Stadion Kanjuruhan Malang. Sebelum laga digelar, panpel akan memiliki upaya terkait wabah Virus Corona.
Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon harus puas jadi runner-up All England 2020. Mereka dikalahkan wakil Jepang, Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe.
Langkah Shesar Hiren Rhustavito di All England 2020 terhenti di babak kedua. Dengan tersingkirnya Vito, tunggal putra Indonesia sudah tak menyisakan wakil.
Pelatih tunggal putra Hendry Saputra dibuat kecewa oleh Jonatan Christie cs di All England 2020. Alih-alih bikin kejutan, mereka justru rontok di babak awal.
Pebulutangkis-pebulutangkis Indonesia memang berguguran di All England 2020. Namun, 'Merah Putih' masih menyisakan empat wakil untuk bertarung di perempatfinal.