detikNews
Antasari Ngaku Suruh Wiliardi Cari Eksekutor
Ketua KPK non aktif Antasari Azhar menjalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya terkait kasus pembunuhan Direktur PT PRB Nasrudin Zulkarnaen. Dalam pemeriksaan tersebut AA mengakui kalau dirinya menyuruh WW untuk mencari penembak.
Senin, 04 Mei 2009 20:17 WIB







































