detikSport
Hrbaty Samakan Kedudukan 1-1
Persaingan di hari pertama final Piala Davids antara Slovakia dengan Kroasia cukup ketat. Kedua tim meraih hasil yang sama 1-1 setelah Dominik Hrbaty mengatasi Mario Ancic.
Sabtu, 03 Des 2005 11:57 WIB







































