detikNews
Kisah Inspiratif Membuat Laundry Keliling Bagi Para Tunawisma
Dua anak muda berusia 20 tahunan asal Brisbane, Australia, membuat layanan laundry atau mesin cuci baju keliling untuk membantu para tunawisma di negara Queensland. Nantinya layanan ini akan tersedia di seluruh negara bagian.
Jumat, 09 Okt 2015 15:37 WIB







































