detikFinance
Tukar Uang di Monas Dibatasi Rp 3,7 Juta per Orang
Bank Indonesia (BI) bersama 13 bank melayani penukaran uang pecahan di Monas. Setiap orang maksimal boleh menukar Rp 3,7 juta dalam sehari.
Senin, 05 Jun 2017 11:10 WIB







































