Sepakbola
Denmark Juara Piala Carlsberg
Denmark tampil sebagai juara turnamen mini Piala Carlsberg setelah di pertandingan terakhir, Rabu (1/2/2006), mengalahkan semifinalis Piala Dunia 2002 Korea Selatan dengan skor 3-1.
Kamis, 02 Feb 2006 00:40 WIB







































