detikNews
Bahas Cawapres dengan Mega, Jokowi: Minggu Depan Keluar Nama
Capres PDIP Jokowi melakukan pertemuan dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri di Kebagusan, Jaksel, selama dua jam. Dalam pertemuan itu dibahas kandidat cawapres, dan akan ditentukan pekan depan.
Jumat, 11 Apr 2014 23:15 WIB







































