Pengiriman bantuan lima heli ini adalah langkah antisipasi kebakaran hutan dan lahan di Riau. Terutama pada bulan Juni diperkirakan akan memasuki musim kemarau.
Sudah banyak orang memiliki drone untuk sekadar hobi atau keperluan lain. Bisnis pembuatan drone pun makin seksi, membuat lelaki 37 tahun ini jadi triliuner.
Banjir dan longsor terjadi di Sri Lanka dan banyak memakan korban jiwa. Sedikitnya 91 orang masih hilang akibat banjir dan longsor setelah hujan deras terjadi
Penyidik Pusat Polisi Militer (Puspom) TNI menetapkan 3 tersangka berkaitan dengan kasus dugaan korupsi pengadaan helikopter Augusta Westland (AW)-101.