detikInet
Ponsel Android Bisa Nyalakan Mobil
Bertambah satu lagi daya tarik dari smartphone berbasis Android. Dengan sebuah aplikasi khusus, smartphone Android seperti Motorola Droid atau HTC Evo 4G bisa digunakan untuk menyalakan mesin mobil.
Jumat, 30 Jul 2010 17:58 WIB







































