Sepakbola
Juve Disebut Favorit Scudetto, Benitez: Favorit Tak Selalu Juara
Allenatore Napoli Rafael Benitez mengakui bahwa Juventus memang favorit jadi juara Seri A. Namun, ia juga mengatakan bahwa saat ini tim-tim lain juga punya peluang.
Minggu, 25 Agu 2013 07:15 WIB







































