detikNews
Kuba Ingin Bayar Utang ke Ceko dengan Minuman Keras Rum
Kuba menawarkan cara yang tak biasa untuk membayar utangnya sebesar $276 juta atau hampir Rp4 triliun ke Republik Ceko: dengan botol-botol rumnya yang terkenal.
Jumat, 16 Des 2016 17:50 WIB







































