detikFood
Cuaca Panas Terik, Omzet Salad Buah Melonjak Naik
Cuaca panas yang sangat terik mendatangkan berkah bagi penjual salad buah. Penjualan yang naik 50 persen, membuat pedagang bisa meraup omzet Rp 2 juta per hari.
Kamis, 17 Okt 2019 16:30 WIB







































