detikNews
Obama Bakal Bertemu Duterte di KTT Pacific-Rim, Bahas Keamanan hingga HAM
Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama diperkirakan akan bertemu langsung dengan Presiden Filipina Rodrigo Duterte pada 6 September mendatang.
Selasa, 30 Agu 2016 04:43 WIB







































