Presiden Jokowi baru saja menggelar pemasangan bleketepe dan siraman di rumahnya, di Solo. Untuk acara itu, ibu negara meminta para tamu berbusana nuansa putih.
Conny Supriyanto adalah satu dari lima juru rias pernikahan putri Presiden Joko Widodo, Kahiyang Ayu. Penasaran berapa harga yang Conny berikan untuk Jokowi?
Prosesi pemasangan bleketepe dilakukan oleh Presiden Jokowi jelang pernikahan Kahiyang. Jokowi tampak menaiki tangga untuk memasang bleketepe tersebut.