Europalia Arts Festival kembali digelar di Belgia. Tahun ini, semenjak diadakan pada 1969, untuk pertama kalinya Indonesia terpilih sebagai Guest Country.
Parade Gethek Emas dan Gunungan Clorot yang menjadi puncak acara Festival Bogowonto 2017 sukses menyita perhatian wisatawan yang berada di Desa Jogoboyo.