detikFood
Cokelat Anti Leleh Khusus Negara Bersuhu Panas
Selama ini, udara panas jadi musuh cokelat. Panas sedikit saja, cokelat batangan bisa meleleh dan bentuknya berubah jadi tak menarik lagi. Karenanya Cadbury punya inovasi,cokelat anti leleh. Hmm, seperti apa ya?
Selasa, 27 Nov 2012 12:21 WIB







































