PT Toyota Astra Motor merilis New Hilux Box di Indonesia, Rabu (1/3/2023). Terdapat dua pilihan Hilux Box, yakni Dry Box dan Refrigerated Box. Berapa harganya?
Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmitha berencana menaikkan harga mobil murah atau low cost green car (LCGC) dalam waktu dekat. Apa alasannya ya?