Kwartal III, Pelanggan XL Capai 25,1 Juta Pelanggan
Pada kwartal III, pertumbuhan pendapatan PT Excelcomindo Pratama Tbk (XL) sebesar 60% pada periode Januari-September 2008. Sedangkan pelanggan mencapai sebanyak 25,1 juta pelanggan.
Jumat, 07 Nov 2008 13:47 WIB







































