detikNews
Apa Jadinya Jakarta Kalau Jokowi dan Ahok Maju Pilpres?
Gubernur DKI Joko Widodo hampir dipastikan maju sebagai capres PDIP dalam Pilpres 2014. Tapi tak hanya Jokowi, Gerindra rupanya mewacanakan mengusung sang Wagub DKI Basuki Tjahaja Purnama sebagai wapres Prabowo. Lalu apa jadinya DKI?
Rabu, 05 Mar 2014 12:36 WIB







































