detikNews
Buntut Viral Pungli, Anggota Polantas Palembang Dibebastugaskan
Oknum Polantas berpangkat Bripka viral di media sosial. Dia diduga melakukan pungli terhadap salah seorang pengendara yang melintas dan meminta 'uang damai'.
Jumat, 06 Apr 2018 09:41 WIB







































