detikOto
Nissan Luncurkan Mobil Murah
Setelah sempat diperlihatkan di ajang Geneva Auto Show, mobil murah Nissan yakni Nissan Micra alias March akhirnya diluncurkan. Mobil murah versi Nissan ini dijual sekitar Rp 105 juta sampai Rp 150,4 jutaan.
Rabu, 17 Mar 2010 09:19 WIB







































