Di Fatmawati, ada kafe baru dengan konsep Jepang fusion. Makanannya beragam, mulai dari omurice, pasta, pancake hingga aneka dessert yang dicocol saus matcha.
Sajian lempah dari Bangka Belitung ini tidak memakai ikan tetapi memakai jamur pelawan. Jamur istimewa ini selain harganya selangit rasanya luar biasa enak.
Diet organik dewasa ini sedang menjadi tren di kalangan masyarakat. Iming-iming 'organik lebih menyehatkan' tentu menggiurkan, namun apakah hal itu benar?
Sering pakai baju baru tanpa dicuci? Sebaiknya segera hentikan kebiasaan itu. Baju baru yang langsung dipakai sebelum dicuci bisa berakibat fatal bagi kulitmu.
Masyarakat diimbau tidak menebang pohon atau berkegiatan di hutan seperti mencari jamur dan pakis. Juga tak memburu mangsa pakan macan tutul dan kumbang.