Sepakbola
Sebuah Tantangan Liverpool untuk Sang Konduktor Musik Metal, Klopp
Liverpool resmi meminang Juergen Klopp sebagai manajer tim. Sebuah tantangan diberikan The Reds kepada orang Jerman yang dikenal bertangan dingin dengan corak permainan yang menekan dan agresif itu.
Jumat, 09 Okt 2015 11:18 WIB







































