Keluarga Isaac Hayes menggugat Donald Trump ke pengadilan karena membawakan lagu 'Hold On, I'm Coming' saat kampanye. Trump pun dilarang bawakan lagu itu.
Wapres AS Kamala Harris, yang juga capres Partai Demokrat, unggul empat poin persentase atas capres Partai Republik Donald Trump dalam polling pilpres terbaru.